3
Titisan Maradona vs The Winker
Posted by adamou_dasilva
on
8:15 PM
Cepat, bertehnik tinggi, professional, kaya, diidolai banyak orang. Itulah sisi luar dari 2 pemain sepak bola teryahud abad ini. Siapa dia??? Sang titisan Maradona yaitu Lionel Messi dan The Winker yaitu C Ronaldo.
Mereka berdua berperan besar di dalam timnya masing masing. Di Barcelona, Lionel Messi membawa timnya menjadi yang nomer 1 di Spanyol. Sedangkan C Ronaldo membawa Manchester United menjadi tim terkuat di jagad raya ini. Tapi jika dilihat dari skillnya masing masing, sebenarnya siapa yang lebih hebat. Titisan Maradona atau The Winker???
Lionel Messi lahir di Rosario, Argentina tanggal 24 Juni 1987. Pemain dengan tinggi 169 cm ini pernah dilatih ayahnya sendiri di tim Grandoli. Kemudian ia beralih ke Newell's Old Boys. Namun klub ini tidak sanggup membayar biaya terapi hormon yang mencapai 500.000 pounds perbulannya. Untunglah Barcelona segera menangkap potensi hebat Leo Messi dan menawarinya pindah ke Spanyol untuk bergabung bersama klub Katalan ini plus membiayai seluruh biaya terapi.
"Saya hanya butuh waktu kurang dari 10 menit untuk yakin bahwa dia memang seorang bintang masa depan." ucap pelatih Barcelona B kala itu, Carles Rexach. "Sepanjang karir saya selama 40 tahun, tak pernah saya melihat seorang pemain yang benar-benar bertalenta. seseorang dengan pengetahuan sepak bola minim pun akan bisa menyadari kemampuan hebat messi."
Di lapangan, Messi mempunyai kecepatan luar biasa. Dia bermain lebih simpel daripada C Ronaldo. Dia dijuluki si Magnet, karena apa?? Banyak yang mengatakan, kalau kaki Messi dengan bola itu seperti menempel. Dibawa laripun, bolanya seperti mengikuti kaki Messi. Jadi seperti ada magnetnya.
Di Barcelona, Messi mempunyai kerjasama yang bagus. Umpan yang cukup akurat dan tendangan yang berbahaya. Dia termasuk pemain pintar. Dia dapat membuka ruang bagi teman temannya. Dia juga tidak egois. Mau mengoper temannya jika temannya mempunyai tempat lebih baik. Dia juga bukan pemain tempramental. Dia juga cukup baik di lapangan. Dia juga cukup loyal di Barcelona.
Bagaimana dengan C Ronaldo????
Pemain kelahiran asal Madeira, Portugal ini lahir tanggal 5 Februari 1985. Dia memiliki kakak laki-laki bernama Hugo, dan dua kakak perempuan, Elma dan Liliana Cátia. Cristiano sejak kecil merupakan kesayangan keluarganya, dia selalu mendapat dukungan dari keluarganya dalam segala hal dia dikenal anak yang selalu ingin menang. Berarti anak yang cukup egois. Di sekolahnya dia menggemari sepak bola, dia selalu punya akal agar dapat bermain bola. Jika dia tidak menemukan bola, maka ia akan membuat bola dari gulungan kaos kaki teman-temannya.
Di lapangan, C Ronaldo mempunyai skill diatas luar biasa. Kecepatan gocekan kaki nya sangat hebat. Dia pemain yang dapat menghibur. Dia cerdik. Dapat menipu lwan dengan gocekan nya yang mantab sekali. Dia juga kreattif. Dia selalu mempunyai gocekan yang baru dan sungguh menarik.
Dia juga mempunyai kecepatan yang hebat. Tendangan nya akurat. Dab tendangan bebasnya yang dijuluki tendangan roket. Karena keras dan melambung terus ke bawah. Hampir semua tendanagn bebasnya selalu gol. Dia selalu menjadi pemain yang dijaga pemainmusuh. Jika tidak, bisa jadi pemain bek kewalahan menghadang pergerakkannya.
Di MU, dia termasuk pemain terkaya diantara pemain lainnya. Dia yang kayaknya yang paling playboy. Dia cukup tempramental. Dan lebih sering bermain sendri. Sayang, "iman" Ronaldo kurang kuat. Dia kurang loyal dengan MU. Tim yang membesarkannya. Dia diisukan pindah ke Real Madrid. Karena bayarannya yang besar.
Jadi menurut gue, siapa yang lebih hebat adalah....... LIONEL MESSI. Dengan perbandingan M : R = 9 : 8,5. Itu menurut gue. Kalo kamu gimana??? Atau ada yang lebih bagus????
Mereka berdua berperan besar di dalam timnya masing masing. Di Barcelona, Lionel Messi membawa timnya menjadi yang nomer 1 di Spanyol. Sedangkan C Ronaldo membawa Manchester United menjadi tim terkuat di jagad raya ini. Tapi jika dilihat dari skillnya masing masing, sebenarnya siapa yang lebih hebat. Titisan Maradona atau The Winker???
Lionel Messi lahir di Rosario, Argentina tanggal 24 Juni 1987. Pemain dengan tinggi 169 cm ini pernah dilatih ayahnya sendiri di tim Grandoli. Kemudian ia beralih ke Newell's Old Boys. Namun klub ini tidak sanggup membayar biaya terapi hormon yang mencapai 500.000 pounds perbulannya. Untunglah Barcelona segera menangkap potensi hebat Leo Messi dan menawarinya pindah ke Spanyol untuk bergabung bersama klub Katalan ini plus membiayai seluruh biaya terapi.
"Saya hanya butuh waktu kurang dari 10 menit untuk yakin bahwa dia memang seorang bintang masa depan." ucap pelatih Barcelona B kala itu, Carles Rexach. "Sepanjang karir saya selama 40 tahun, tak pernah saya melihat seorang pemain yang benar-benar bertalenta. seseorang dengan pengetahuan sepak bola minim pun akan bisa menyadari kemampuan hebat messi."
Di lapangan, Messi mempunyai kecepatan luar biasa. Dia bermain lebih simpel daripada C Ronaldo. Dia dijuluki si Magnet, karena apa?? Banyak yang mengatakan, kalau kaki Messi dengan bola itu seperti menempel. Dibawa laripun, bolanya seperti mengikuti kaki Messi. Jadi seperti ada magnetnya.
Di Barcelona, Messi mempunyai kerjasama yang bagus. Umpan yang cukup akurat dan tendangan yang berbahaya. Dia termasuk pemain pintar. Dia dapat membuka ruang bagi teman temannya. Dia juga tidak egois. Mau mengoper temannya jika temannya mempunyai tempat lebih baik. Dia juga bukan pemain tempramental. Dia juga cukup baik di lapangan. Dia juga cukup loyal di Barcelona.
Bagaimana dengan C Ronaldo????
Pemain kelahiran asal Madeira, Portugal ini lahir tanggal 5 Februari 1985. Dia memiliki kakak laki-laki bernama Hugo, dan dua kakak perempuan, Elma dan Liliana Cátia. Cristiano sejak kecil merupakan kesayangan keluarganya, dia selalu mendapat dukungan dari keluarganya dalam segala hal dia dikenal anak yang selalu ingin menang. Berarti anak yang cukup egois. Di sekolahnya dia menggemari sepak bola, dia selalu punya akal agar dapat bermain bola. Jika dia tidak menemukan bola, maka ia akan membuat bola dari gulungan kaos kaki teman-temannya.
Di lapangan, C Ronaldo mempunyai skill diatas luar biasa. Kecepatan gocekan kaki nya sangat hebat. Dia pemain yang dapat menghibur. Dia cerdik. Dapat menipu lwan dengan gocekan nya yang mantab sekali. Dia juga kreattif. Dia selalu mempunyai gocekan yang baru dan sungguh menarik.
Dia juga mempunyai kecepatan yang hebat. Tendangan nya akurat. Dab tendangan bebasnya yang dijuluki tendangan roket. Karena keras dan melambung terus ke bawah. Hampir semua tendanagn bebasnya selalu gol. Dia selalu menjadi pemain yang dijaga pemainmusuh. Jika tidak, bisa jadi pemain bek kewalahan menghadang pergerakkannya.
Di MU, dia termasuk pemain terkaya diantara pemain lainnya. Dia yang kayaknya yang paling playboy. Dia cukup tempramental. Dan lebih sering bermain sendri. Sayang, "iman" Ronaldo kurang kuat. Dia kurang loyal dengan MU. Tim yang membesarkannya. Dia diisukan pindah ke Real Madrid. Karena bayarannya yang besar.
Jadi menurut gue, siapa yang lebih hebat adalah....... LIONEL MESSI. Dengan perbandingan M : R = 9 : 8,5. Itu menurut gue. Kalo kamu gimana??? Atau ada yang lebih bagus????